Text
Hewan terancam punah
Setiap jenis hewan yang berbeda disebt spesies. Banyak spesies yang semakin sedikit jumlahnya karena rumah atau habitatnya dihancurkan oleh manusia. Banyak spesies hewan yang hanya bisa bertahan hidup jika kita melindungi mereka dari habitatnya. Pekerjaan ini disebut konservasi. Banyak negara yang menyediakan kawasan untuk digunakan sebagai taman nasional atau suka alam. Beberapa spesies hewan yang terancam punah dilindungi di kebun binatang. Para pekerja kebun binatang membantu beberapa binatang berkembang biak atau biasa disebut pembiakan buatan.
YPII0002974SDMBL | 591.68 AMO h | Perpustakaan SD MBL (Rak Pengetahuan) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain