Semakin lama kamu membiarkan suara ribut di kepalamu, semakin menjadi-jadilah suara ribut itu.
Lalu, ia akan menelan nilai dirimu, harga dirimu, potensimu. Selalu meragukan diri sendiri, mengikis rasa percaya diri. Mengusirmu dari kesempatan kesempatan baik. Memasukkan kamu ke dalam jurang stres dan kecemasan. Menghancurkan hubungan dengan orang yang kamu sayang karena Overthinking selalu bilang..., “Kamu, tuh, nggak dibutuhkan.”
Dan, kalau kamu sudah merasakan itu semua, saat kita mengakhiri pertempuran
Pernyataan Tanggungjawab
Alvi Syahrin, editor; Dana Sudartoyo dan ardhi Mohammad