Text
Aku selalu dicintai
Ada saatnya kamu merasa kurang dicintai. Di buku ini kamu akan mengetahui begitu banyak cinta untukmu. Bahkan cinta yang tidak kamu sadari karena tampak biasa bagimu. Di sini kamu akan belajar membalas cinta yang kamu dapatkan. Mungkin cinta dari orangtuamu, kakek dan nenekmu, teman-temanmu, bahkan hewan peliharaanmu. Dan, yang terpenting adalah membalas cinta dari Tuhan.
YPII0000143TKMBL | 649.7 ERN a | Perpustakaan TK MBL (Cerita) | Tersedia |
YPII0000144TKMBL | 649.7 ERN a | Perpustakaan TK MBL (Cerita) | Tersedia |