Text
Mantel emas
Mantel emas kecil dan ibunya tinggal di hutan Papua bersama banyak hewan dan tanaman menakjubkan. Sebagaimana kanguru lain, waktu kecil Mantel Emas tidur di kantong Bunda, ibunya. Mantel Emas juga mengumpulkan benda-benda cantik dari hutan dan menyimpannya di kantong Bunda. Suatu hari, Bunda melarang Mantel Emas tidur dik antongnya. Mantel Emas sedih. Kenapa dia tidak boleh lagi tidur di kantong Bunda?
YPII0000472TKMBL | 372.6 IND m | Perpustakaan TK MBL (Cerita) | Tersedia |
YPII0000474TKMBL | 372.6 IND m | Perpustakaan TK MBL (Cerita) | Tersedia |
YPII0000475TKMBL | 372.6 IND m | Perpustakaan TK MBL (Cerita) | Tersedia |