Ketika Ciki membawakan rumput segar, Mo menggeleng dan berkata, "Aku tidak lapar." Ketika Ciki membawakan air, Mo menggeleng dan berkata, "Aku tidak haus." Ciki jadi cemas, sementara Mo jadi gema…
Tik..tik..tik.. hujan turun ketika Mima dalam perjalanan ke sekolah. Untung ia membawa payung! Tapi, saat hujan semakin deras, Mima bertemu dengan teman-temannya yang tidak membawa payung. Mima iba…
Sebuah benda aneh muncul di hutan. Menurut Gugu si gajah, itu mainan baru. Menurut Tupi si Tupai, itu makanan. Menurut Mumu si semut, itu bukit baru. Semua merasa paling benar. Hingga akhirnya...
Baba, Lili dan Tata bermain bersama di taman. Awalnya semua baik-baik saja, sampai Tata tidak sengaja menabrak Baba. Baba tampak kesal dan langsung memisahkan diri. Ada apa ya sebenarnya?
Baba, Lili dan Tata akan tampil di pentas kesenian sekolah. Mereka mempersiapkan orkes di dapur. Panci, galon air mineral, gelas, dan sendok garpu pun berserakan di lantai. Kira-kira pertunjukan ap…
Dalam rangka Hari Ibu, Baba, Lili dan Tata diajak membuat kartu ucapan untuk ibu. Mereka diminta memikirkan satu hal baik tentang ibu mereka dan menuliskannya di kartu. Lili yakin sekali dengan apa…
Tian Tian, si kucing kecil, menemukan sekarung ikan yang terjatuh dari truk nelayan. Karena kelaparan, ia lalu melahapnya sampai kekenyangan. Tetapi,sisanya masih banyak. Apakah ia harus menghabisk…
Nell dan Mary adalah teman. Mary suka sekali mengumpulkan barang-barang indah yang menurutnya berharga. Bagi Mary, barang-barang tersebut adalah harta berharganya. Nell pun mencoba mengikuti Mary m…
Nana selalu terburu-buru. Ia menerobos apa saja yang menghalangi jalannya. Siang ini Nana ingin cepat sampai ke rumah Nenek. Namun, sekelompok beruang menghalangi jalan. Nana berusaha menerobos, te…
Lolo suka sekali berbicara. Namun, Lolo tidak suka mendengarkan. Lolo selalu menyela saat teman-temannya bercerita. Lama-kelamaan semua teman jadi kesal. Dapatkah Lolo berubah dan mau mendengarkan?